Taiwan perlu menarik lebih banyak pelajar internasional untuk menghadapi kebutuhan masa depan, kata pendiri Acer Inc. Stan Shih (施振榮) pada Sabtu (26 Agustus). Ia berbicara di sebuah forum di Kota Taipei tentang reformasi pendidikan tinggi. Pemerintah memiliki sumber daya yang terbatas, sehingga sumber daya manusia Taiwan perlu bergantung pada sumber lain, kata pionir elektronik tersebut. […]
Read more of this post
No comments:
Post a Comment