| Stephanie Eliska Nov 14 | Kota Tainan masuk dalam daftar "tujuan wisata terkeren" yang dibuat oleh National Geographic sebagai tujuan wisata terbaik untuk tahun 2024. Pada 30 Oktober, National Geographic merilis "Daftar Keren 2024: 30 Destinasi Paling Menarik untuk Dikunjungi di Tahun 2024". Selain Tainan, daftarnya tidak hanya mencakup kota, wilayah, negara, dan pemandangan indah seperti Gurun Atacama […] Read more of this post | | | |
No comments:
Post a Comment