KABARSINJAI - Tokoh masyarakat Desa Alenangka, Kecamatan Sinjai Selatan, H. Ramli Ranggong, menyatakan sikap mendukung pasangan Hj. Ratnawati Arif dan Andi Mahyanto Mazda (RAMAH) di Pilkada 2024. Mantan anggota DPRD Sinjai tiga periode ini menegaskan bergabung dalam barisan pemenangan pasangan RAMAH, karena dianggap kandidat yang mampu membawa perubahan bagi masyarakat. Kedekatan antara H. Ramli dan […]
No comments:
Post a Comment